Jalan-Jalan Pagi di hari minggu!

Hari Minggu yang lalu saya mengikuti jalan-jalan pagi yang bertema "Mlaku bareng Pakde Karwo dan Gus Ipul" ( Gubernur dan Wagub Jatim ). Capek juga, padahal rutenya gak terlalu jauh. Ketahuan kalau males jalan-jalan.. hihi..

Ditengah perjalanan disemangati oleh musik dan tarian tradisional Tulungagung "jaranan".

Ini bukan lagi berebut sembako loh hihi.. Ini give away dari acara ini, yaitu boleh membawa pulang bibit pohon sebanyak-banyaknya.. Ayoo dipilh2 mau pohon buah apaa.. :D

Wah wah wah.. inilah sisa-sisa peperangan.. Panitia acara pasti sudah siap bersih-bersih lapangannya ya? soalnya panitia tidak menyediakan tempat sampah. Alhasil orang-orang juga ngawur buang sampahnya.
----------------------------------------------------------------------------------------------------

Daaannn... Tidak terasa waktu cepat sekali berlalu.. Hari ini saya mengundi 4 orang yang berhak memperoleh hadiah SecretGiveaway (3 hadiah dari saya dan 1 hadiah dari sponsor yaitu Mak Dee). Untuk ke-4 pemenang, saya ucapkan selamat dan terimakasih telah berkenan ikut meramaikan SecretGiveaway. Dan untuk yang belum beruntung, tunggu SecretGiveaway selanjutnya yaa.. :D

Big Hugs :

Comments

  1. rame sekali. tapi yaa gitu kebiasaan orang Indonesia, tiap habis ada acara, sampah diiimana mana. haha :D

    ReplyDelete
  2. Wahhhhh... Bagus banget jalan-jalannya disemangati oleh musik tradisional dah itu dapat bibit pohon lagi. Mantap deh! Cuma sayang aja gak disiapin tempat sampah ya.

    Dag dig dug, saya menang gak ya? :p
    Bannernya saya cabut dari blog ya, kan giveawaynya dah berakhir.

    ReplyDelete
  3. Terima kasih banyak mbak hadiahnya, saya sudah posting disini http://batakata.blogspot.com/2011/07/kejutan-dari-kota-tulung-agung.html

    url saya ganti dari yang kemarin ikutan mbak,,,hehehehe terima kasih mbak,,,,,,,,,

    ReplyDelete
  4. assalamu'alaikum,
    wah sampean Tulungagung nggih Mbak, kita tetangga kabupaten ternyata. Salam kenal salam silaturrahim dari Srengat.
    Jalan-jalan ini sempat saya denger leweat iklan radio, pingin ikut kok jauh hh

    ReplyDelete
  5. @Adina : tapi tetep dibersihkan ko' sama panitia acaranya.. hihi

    @Dweedy : iya silahkan.. trimkasih sudah ikutan berpartisipasi.. :D

    @ma Arief : trimakasih juga partisipasinyaa.. :D

    @mas Pakies : Wa'alaikumsalam.. waah masnya di blitar yaa?? salam kenal juga.. :D

    ReplyDelete

Post a Comment

Popular posts from this blog

BAZAR-BAZAR SHIBORI

Fashion Show SHIBORI 2019

Fashion Show THUNDERSTORM 2017